About GTR 2025

Galesong Trail RUN 2025

Bergabunglah dalam Galesong RUN 2025, sebuah acara lari trail yang penuh tantangan dan keseruan! Nikmati pemandangan alam yang luar biasa sambil menguji batas ketahanan Anda. Ada dua kategori lomba yang bisa diikuti 10K dan 21K.

Lintasan menantang dengan pemandangan air terjun yang memukau. Finishing point di Padivalley Golf Club, sebuah tempat eksklusif dengan fasilitas kelas satu. Medali dan hadiah menarik bagi para pemenang.

Spot Alam Terbaik

Rute lari akan membawa peserta melalui spot alam terbaik di Galesong, dengan garis finis yang megah di Padivalley Golf Club. Nikmati sensasi berlari melewati jalur hijau yang sejuk, air terjun yang mempesona, dan pemandangan spektakuler yang tak terlupakan.

Segera daftar dan jangan lewatkan kesempatan untuk menjadi bagian dari Galesong RUN 2025! Kunjungi situs resmi kami atau hubungi kami di Official Whatsapp untuk informasi lebih lanjut.

Mari bersama-sama "Restart the Limit" di Galesong RUN 2025!